Trinity Reign: War of the beasts
7 parts Ongoing Tiga kerajaan. Tiga pangeran. Tiga putri.
Di balik tahta, tersimpan rahasia yang bisa membakar dunia.
Leoastra, Vergheim, dan Kalyara-tiga kerajaan besar yang berdiri di atas darah, sihir, dan janji lama yang mulai retak.
Fattah Fernandez, sang pewaris singa yang kehilangan kembaran dan menyimpan bara dendam dalam diam.
Harry Vaughan, pangeran serigala yang pernah gagal menyelamatkan adiknya, kini hidup dalam bayang kegelapan dan penebusan.
Arya Mohan Alveric, raja muda dari barat yang dingin dan tak kenal ampun, tapi bersumpah menjaga kehormatan dan keluarganya.
Lalu hadir tiga wanita yang mengubah segalanya:
Raisa Marie Tériaz, Lady pedang berdarah bangsawan yang tak gentar melawan siapa pun demi keadilan.
Aqeela Michael Calista, sang pemanah sekaligus putri Duke yang suaranya bisa menyihir dan panahnya tak pernah meleset.
Rose Alveric, pewaris darah harimau yang menari dalam gelap, menyembunyikan luka di balik balet dan senyuman.
Saat iblis bangkit, masa lalu dibongkar, dan cinta bertarung dengan dendam-siapa yang akan tetap berdiri di akhir?
"Trinity Reign"
Satu pilihan bisa mengguncang seluruh takhta.
WARNING❗❗
INI CUMA CERITA FIKSI GAADA KAITANNYA SAMA IDOL DI DUNIA NYATA TERINSPIRASI DARI ASRAMA GEN Z INI KISAH MEREKA AKU AMBIL LANGSUNG DARI ASMARA GEN Z YA.. SEMISAL CERITANYA ADA YANG SAMA ITU MURNI DARI PIKIRAN KU OKEI GAADA COPY SAMA SEKALI BIJAK BACA, BIJAK DALAM KOMENTAR YAA JANGAN SAMPE ADA YANG SALPAK THANK YOU GUYS ENJOY YOUR READING